Berjalanlah, Sha.

Berjalanlah, sha.
Tempuh tempat-tempat yang ingin kau kunjungi. Berjalanlah meski diatas pasir, tanah, bebatuan, aspal, rumput atau bahkan air.

Berjalanlah, sha.
Berjalan meski harus tertatih atau merangkak. Berjalan meski harus beramai-ramai atau sendirian.
Berjalan meski gelap atau terang.

Berjalanlah, sha.
Berjalan seperti yang kau lakukan waktu itu. Berjalanlah seperti waktu yang tidak pernah berhenti berdetak. Berjalanlah seperti detak jantungku, hanya berhenti ketika mati.

Hey, sha. It's Okay. It's always okay.
You're happy. You're always happy, right? :")

Hey, sha.
I just missing u.


#monolog
#dialogsebelahtangan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tadi, Aku Ingat.

Jelajah #1 : Tarakan, Kalimatan Utara. (Pengalaman Debat Nasional Pertama)

Review Muhammad : Para Pengeja Hujan, Tasaro GK